Kuis PBKK
.png)
1. Jelaskan struktur framework , dan apa saja kegunaanya dalam pengembangan Perangkat Lunak Framework biasanya memiliki struktur seperti core libraries yang berisi fungsi dasar yang digunakan untuk berbagai fitur, dan berbagai komponen yang digunakan untuk fungsi tertentu. Banyak framework yang menggunakan struktur MVC, Model (M) berisi logika data, View (V) berfungsi untuk menampilkan data, dan Controller (C) berfungsi untuk menjembatani keduanya dan mengupdate view ketika data di Model berubah. Framework berfungsi untuk mempermudah pengembangan aplikasi dengan memberikan banyak aspek dasar yang langsung bisa digunakan (mengurangi coding from scratch). Aplikasi yang dikembangkan menggunakan framework biasanya sudah memiliki berbagai fitur keamanan yang native dari framework itu, sehingga secara umum lebih aman. Framework juga memiliki berbagai fitur built in untuk pemeliharaan aplikasi dan framework yang paling populer biasanya memiliki komunitas yang aktif dalam memberi b...